Monday, January 2, 2017
Tips Menjaga Kesehatan Dan Kecantikan Kulit Wajah Dengan Bahan Alami
Penulis Unknown
Wajah merupakan sebagai bagian tubuh yang sangat penting untuk diperhatikan, karena setiap ada tatapan pasti ditujukan kepada wajah terlebih dahulu baru kemudian tertuju kepada bagian lain tubuh kita. Siapasih yang tidak ingin mempunyai wajah yang berseri…?? Maka, wajah ini perlu diberikan perawatan dan penjagaan yang extra untuk bisa tampil lebih cantik dan menawan sehingga menjadi sebuah kebanggaan tertentu bagi kita yang memilikinya. Anda tentu akan lebih percaya diri tampil didepan publik dengan wajah dan muka yang lembut dan cantik. Ternyata banyak buah disekitar kita yang tidak hanya bermanfaat sebagai makanan atau sebagai menu makan, tetapi juga bermanfaat untuk merawat kecantikan wajah, terutama dalam hal merawat kesehatan dan kecantikan wajah. Buah atau pun sayuran ini bisa mengembalikan pori-pori yang telah terbuka kembali menjadi rapat sehingga kulit wajah kembali terlihat licin dan kencang awet muda. Berikut Merawat Kesehatan & Kecantikan Kulit Wajah Dengan Bahan Alami……:
Tips Mencerahkan Wajah Dengan Tomat
Kandungan tomat yang tinggi vitamin A dan C merupakan antioksidan yang sangat bagus untuk merawat kulit wajah.Untuk mendapatkan manfaatnya coba buat cleanser dari buah tomat. Apabila rutin penggunaannya akan memjadikan wajah tampak cerah.
Penyajiannya :
Siapkan tomat ukuran sedang lalu haluskan dengan blender, kemudian saring ambil airnya saja. Letakkan di wadah kecil.Tambahkan satu sendok makan susu, aduk hingga bercampur rata.Oleskan ramuan tersebut pada wajah secara merata denga disertsi pemijatan. Diamkan sekitar 10 menit dan biarkan wajah terasa kencang.Kemudian bersihkan wajah dengan air dengan cara membilasnya.Sisa ramuan dapat disimpan dalam botol, lalu masukkan dalam kulkas.Ramuan tersebut dapat anda gunakan kapanpun untuk merawat wajah agar tampak lebih cerah.
Penyajiannya :
Siapkan tomat ukuran sedang lalu haluskan dengan blender, kemudian saring ambil airnya saja. Letakkan di wadah kecil.Tambahkan satu sendok makan susu, aduk hingga bercampur rata.Oleskan ramuan tersebut pada wajah secara merata denga disertsi pemijatan. Diamkan sekitar 10 menit dan biarkan wajah terasa kencang.Kemudian bersihkan wajah dengan air dengan cara membilasnya.Sisa ramuan dapat disimpan dalam botol, lalu masukkan dalam kulkas.Ramuan tersebut dapat anda gunakan kapanpun untuk merawat wajah agar tampak lebih cerah.
Tips Mengatasi Kulit Kusam Dengan Tomat
Kulit tampak kusam akibat debu dan kotoran akan mempercepat datangnya tanda penuaan ternyata. Untuk mengatasi masalah tersebut lakukan tips marawat wajah seperti berikut ini.
Penyajiannya :
Siapkan buah tomat ukuran sedang, kemudian blender.Setelah halus letakkan dalam wadah khusus dan tambahkan 1 sendok makan oatmeal.Aduk secara perlahan hingga merata dan menyerupai pasta.Setelah itu oleskan pada wjah secara merata dan diamkan selama 15 menit.Angkat dan bilas menggunakan air besih.agar mendapat hasil maksimal lakukan merawat wajah minimal dua kali seminggu. Baca juga Tips Menghilangkan Noda Kulit,Flek Hitam, Komedo Serta Keriput Dengan Obat Herbal Tradisonal .
Penyajiannya :
Siapkan buah tomat ukuran sedang, kemudian blender.Setelah halus letakkan dalam wadah khusus dan tambahkan 1 sendok makan oatmeal.Aduk secara perlahan hingga merata dan menyerupai pasta.Setelah itu oleskan pada wjah secara merata dan diamkan selama 15 menit.Angkat dan bilas menggunakan air besih.agar mendapat hasil maksimal lakukan merawat wajah minimal dua kali seminggu. Baca juga Tips Menghilangkan Noda Kulit,Flek Hitam, Komedo Serta Keriput Dengan Obat Herbal Tradisonal .
Selain Susu ada lagi yang berkhasiat membuat wajah anda putih yaitu Jeruk nipis yang memiliki kandungan antioksidan alami. Jeruk nipis bisa digunakan sebagai cara alami untuk memutihkan wajah. Selain itu juga berfungsi untuk melembabkan kulit.
Cara Memakai dan Menggunakannya :
- Ambil jeruk nipis dan sebutir telur ayam.
- Peras jeruk nipis dan Anda hanya ambil airnya.
- Campur air perasan jeruk nipis tersebut dengan putih telur.
- Oleskan campuran perasan jeruk nipis dengan putih telur ke sekitar wajah secara merata.
- Kemudian Tunggu kurang lebih 15 hingga 20 menit.
- Basuh wajah Anda dari campuran perasan jeruk nipis dengan putih telur menggunakan air hangat. Lakukan cara ini setiap sebelum tidur malam.
Selain mudah untuk mengolah sendiri dan aman untuk kulit wajah anda, lakukan dengan teratur tips ini untuk bisa mendapatkan hasil yang memuaskan. Semoga Informasi Tips Menjaga Kesehatan Dan Kecantikan Kulit Wajah Dengan Bahan Alami ini dapat bermanfaat….